Simpan Configurasi GNS3

Karena cara penyimpanan konfigurasi pada GNS3 masih banyak yang bingung, maka pada postingan kali ini saya akan mengupas bagaimana menyimpan konfigurasi pada GNS3
untuk itu ikuti langkah dibawah ini :

1. Buat new project dan simpan di tempat yang di inginkan (sebaiknya pidahkan dari penyimpanan default agar mudah dibuka kembali)


2. Bikin topology sepertin dibawah ini dan setting konfigurasi yang anda inginkan 


3. Cek hasil konfigurasi masing-masing router (digambar hanya ditampilkan router 1 dan 2)




3. Setelah dikonfigurasi selesai, export hasil konfigurasi, dengan cara klik file --> import/expoert --> extracting directory --> ok, danpilih lokasi penyimpanan project tadi cari folder config pilih ok



4.  Buka masing-masing router dan ketikkan perintah : # wr memory (ketikkan perintah ini pada semua router)






5. setelah itu save topology klik file--> save topology as --> pilih topology dan save (replace topology yg ada dengan yang bar pilih yes)



6. Close GNS3 dan coba hidupkan lagi, lihat configurasi yang anda buat tidak hilang 







Share on Google Plus

About Isna Ijal

Semoga apa yang telah di pelajari dari website ini dapat dimanfaatkan sebagai mana mestinya

0 comments :

Post a Comment